Kamis, 04 Agustus 2011

FASILITAS INTERNET

1.WORLD WIDE WEB  [WEB]
    Mengakses informasi berupa teks, gambar, suara, film, dll. Software browser yaitu Microsoft Internet Explorer dan Netscape Communicator.
2. ELECTRONIC MAIL [EMAIL]
    Surat elektronik adalah pesan yang dapat dikirimkan, diterima maupun disimpan dan sewaktu-waktu dapat diambil kembali oleh user melalui internet/jaringan eletronik.
3. TELNET

  1.     Kita bisa menggunakan komputer untuk berhubungan dengan komputer orang lain dan mencari atau mengambil informasi yang ada dikomputer tersebut
  2. 4. FILE TRANSFER PROTOCOL [FTP]
       Melalui FTP user bisa mengirimkan data atau file
       dari satu komputer ke komputer yang lain, Download
       dan Upload.
    5. GOPHER
       Pengaksesan informasi hanya berupa teks.
    6. CHAT GROUPS / INTERNET RELAY CHAT (IRC)
       Forum dimana user dapat saling berdiskusi atau
       berbincang-bincang dengan user lain.
    7. NEWSGROUP
       Ruang percakapan bagi para user yang mempunyai
       kepentingan bersama

Tidak ada komentar:

Posting Komentar